Resep Spinach Lasagna

resep lasagna spinach ala rumahan yang sederhana dan lezat dari komunitas memasak terbesar dunia! Lihat juga cara membuat Spinach Lasagna/ Pasta Sheets

Sep 19, 2022 - 17:18
 0  54
Resep Spinach Lasagna
resep lasagna spinach ala rumahan yang sederhana dan lezat dari komunitas memasak terbesar dunia! Lihat juga cara membuat Spinach Lasagna/ Pasta Sheets

Bahan:
– 6 lembar pasta lasagna instan
– 1 ikat    bayam, rebus sebentar
– 100 gram keju mozzarella

Saus Bolognese:
– ¼ sdm margarin
– ¼ buah bawang bombai, cincang halus
– 1 siung bawang putih, cincang halus
– 1 sdt italian seasoning
– 125 gram daging sapi giling
– 80 gram saus tomat
– 25 gram saus sambal
– Garam, merica bubuk, dan gula pasir secukupnya

Cara Membuat

Cara Membuat:
1.    Saus Bolognese: Panaskan margarin, tumis bawang bombai, bawang putih, dan italian seasoning hingga harum. Masukkan daging giling, masak hingga berubah warna. Tambahkan saus tomat, saus sambal, garam, merica bubuk, dan gula pasir, aduk rata. Masak hingga matang kemudian angkat dan sisihkan.
2.    Ambil satu lembar pasta, beri saus bolognese, bayam, dan keju mozzarella. Ulangi langkah yang sama sebanyak 2 kali, sehingga terdapat 3 lapisan pasta.
3.    Panggang di dalam oven panas hingga keju meleleh. Angkat dan siap disajikan.

What's Your Reaction?

like

dislike

love

funny

angry

sad

wow